Saat ini di Indonesia
demam K-Pop, K-Pop sendiri berasal dari Korea Selatan, rasanya kurang dech
kalau misalnya kita Cuma ngefans doank ama K-Pop tanpa mengetahui asal – usul mulanya
tentang negara pendiri K-Pop itu sendiri. Kali ini admin bakalan ngebahas soal
Korea Selatan. So Silahkan dibaca ya guys... ^^.
KOREA SELATAN
Bendera Negara |
Julukan :
Sungai dan pegunungan yang disulam
di atas sutera atau Negeri Timur yang Bersatu
(Teks
Kuno Tiongkok)
Negeri
Ginseng
Ibu Kota :
Ibu Kota :
Seoul (Kota Terbesar)
Bahasa resmi :
Bahasa
Korea
Huruf Korea :
Hangeul
Bentuk Negara :
Republik
Korea
Mata uang :
Won (₩) (U/S)
1
Won = 8 Rupiah
Zona waktu :
KST (UTC+9)
Agama :
Budha,
Kristen Protestan, Katolik, Islam, Agama Tradisional & Shamanisme
Musim :
Musim
Panas (Juni – Agustus) – kisaran suhu 25,4oC
Musim
Dingin (Desember – Februari) – Kisaran suhu -8oC (utara) & 0oC
(Selatan)
Musim
Semi (Maret – Mei) & Musim Gugur (September – November)
Musim
Hujan (Akhir Juni – Pertengahan Juli)
Nama “Korea”
sebenarnya itu diambil dari nama dinasti Korea yang terkenal “Goryeo”. Di korea
Selatan nama Korea berarti “Han-Guk”,
sedangkan nama Korea Selatan itu dari nama “Dae
Han Min Guk”. Sedangkan untuk Korea Utara itu “Choson”. Istilah nama Korea itu sebenarnya dipakai pertama kali
oeh Percival Lowell sekitar 100
tahun yang lalu ada saat dia mengunjungi Korea, dia adalah seorang penulis,
petualang serta Astronom dari Amerika, Dia Lahir pada tahun 1855 dan wafat pada
tahun 1916. Lowell menganggap nama tersebut cocok untuk kerajaan yang tertutup
terhadap dunia luar tersebut. Korea pada saat itu tak dikenal di dunia barat,
namun pada masa sebelumnya, Dinasti Goryeo telah dikenal oleh dunia barat dan
dari negara itulah kata Korea berasal.